GPU Nvidia GeForce RTX 3000 Dipastikan "Gaib" sampai 2021

Kartu grafis NVIDIA GeForce RTX 3080

Lebih lanjut, Huang mengatakan bahwa jumlah stok GeForce RTX 3080 dan 3090 sebenarnya sudah dipikirkan perusahaan asal California, Amerika Serikat tersebut matang-matang.

Namun, permintaan yang cukup tinggi menjadikan barang tersebut cepat habis dan tidak bisa dipinang oleh konsumen.

"GeForce RTX 3080 dan 3090 itu sebenarnya dilanda masalah permintaan yang membludak dan lebih dari yang kami perkirakan, bukan masalah stok/pasokan barang," ujar Huang.

Sebagai informasi, GeForce RTX 3080 dan 3090 sendiri dijual dengan harga SRP yang bisa dibilang cukup "terjangkau" jika dibandingkan dengan performa yang ditawarkan.

Lorem ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry.

Comments